Kamis, 01 Juni 2017

Pupung

Ini adalah Pungky Arum Puspita Sari. Salah satu teman baik yang menjadi penyemangat untuk menyelesaian skripsi dan menjadi teman curhat yang menyenangkan. Ia sudah menjadi tante dari adik kecil bernama Saeraya. Rumahnya Boyolali. Ia adalah mahasiswa pindahan dari UNNES Semarang.
Ia adalah Syahrini di kelasku. Gayanya sangat lucu ketika mengucapkan kata-kata dengan manja ala princess Syahrini. Padahal aku ujian skripsi sehari sebelumnya, tetapi tetap dijatah bunga dari Pungky. Makasih Pupung kesayangan. 

Ia sudah terlebih dahulu ujian skripsi bahkan sebelum aku sampai di Solo. Ia akan wisuda Juli ini, mendahului aku dan beberapa teman yang lain. Selamat Pungky, See you on the top. Aku punya janji main ke rumahnya di Boyolali, tapi entahlah kapan terlaksana. 

Ia sudah menjadi guru Sosiologi di satu SMA Kristen Swasta di kota Solo. Amazing banget lah dia, sangat energik dan ceria. Sekarang sudah lama tidak bertemu dengannya, jadi kangen kan. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kelompok Sosial